Serah Terima Jabatan Kepala Kepala Unit Al-Hamidiyah
02Jun - 2016
Ini adalah salah satu peristiwa penting yang harus dicatat di blog ini, mengingat baru terjadi setelah 13 tahun. Yayasan Islam Al-Hamidiyah melakukan "peremajaan" terhadap beberapa unit pendidikan yang dikelolanya, antara lain SDIT, SMPI, MA, dan MTs Al-Hamidiyah. Ketua Yayasan Islam Al-Hamidiyah melantik kepala kepala sekolah yang baru, menggantikan kepala kepala sekolah yang lama. Dalam sambutannya, Ketua Yayasan islam...